Fasilitas Lengkap dan Personel Siaga, Bandara Juanda Pastikan Kesiapan Penuh Jelang Libur Nataru
Sidoarjo, Lintas Surabaya – Menyambut periode libur panjang Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) Bandara Internasional Juanda memastikan seluruh fasilitas, layanan, serta personel operasional telah siap untuk memberikan pelayanan terbaik…