Sosialisasikan Operasi Keselamatan Semeru 2024, Polres Tanjung Perak Gandeng Media
Lintas Surabaya, Surabaya - Satuan Lalulintas (Satlantas) Polres Pelabuhan Tanjung Perak sosialisasikan tertib berlalu lintas di jalan raya melalui Radio Wijaya, pada Jumat (8/03). Selain melakukan giat sosialisasi, polisi juga membagikan…