FMMM dan Berbagai Ormas Tolak Reklamasi Pantai Surabaya, Desak Transparansi dan Perlindungan Nelayan
Lintas Surabaya, Surabaya - Forum Masyarakat Madani Maritim (FMMM) yang bersekretariat di Jl. Arief Rahman Hakim, Kecamatan Sukolilo, Surabaya, bersama beberapa organisasi masyarakat (Ormas) seperti Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI)…